Kamis, 19 Mei 2022

TAPAK LIMAN (Elephantopus Scaber)

Ciri khas tanaman ini memiliki daun yang berkumpul di bagian bawah batang. Daun Tapak Liman memiliki bentuk sendok dengan panjang sekitar 3-8 cm dan lebar 1-6 cm. Permukaan daun Tapak Liman memiliki tekstur kasar dan dilengkapi bulu-bulu halus. Di berbagai negara, daun Tapak Liman digunakan sebagai bahan obat-obatan.

Selain berbagai khasiat di atas, manfaat daun tapak liman juga bisa mengatasi berbagai penyakit, seperti:

  • Meredakan diare alias mencret.
  • Mengurangi gejala batuk, termasuk menurunkan demam yang menyertainya.
  • Mengobati sariawan.
  • Melancarkan buang air kecil (diuretik).
  • Mengobati penyakit malaria (terutama bagian akarnya)





INFORMASI
Untuk cara pemanfaatannya bisa menghubungi (DM)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kudapan Pagi Keluarga - Cipta Menu Olahan Ikan Lokal menuju Generasi Surabaya Hebat

  CIPTA MENU KELUARGA Olahan Ikan Lokal menuju Generasi Surabaya Hebat Terdiri dari Ayah dan Ibu (usia 35 – 45   tahun) serta 2 anak (usia 1...